You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Kelurahan Pasawahan
Kelurahan Pasawahan

Kec. Dayeuhkolot, Kab. Bandung, Provinsi Jawa Barat

pemaparan Anugrah Gapura Sribaduga Tingkat Provinsi Jawa Barat

Admin Kecamatan 25 November 2025 Dibaca 18 Kali
pemaparan Anugrah Gapura Sribaduga Tingkat Provinsi Jawa Barat

25 November 2025
Kelurahan Pasawahan, Kecamatan Dayeuhkolot, Kabupaten Bandung, menjadi Perwakilan dari Kabupaten Bandung untuk mengikuti tahapan 5 besar pemaparan Anugrah Gapura Sribaduga Tingkat Provinsi Jawa Barat Tahun 2025.

Pada kesempatan ini, Kelurahan Pasawahan menyampaikan berbagai program unggulan, inovasi pelayanan, serta pemberdayaan masyarakat yang menjadi fokus pembangunan di tingkat kelurahan.

Partisipasi ini menunjukkan komitmen kuat pemerintah kelurahan dalam meningkatkan kualitas layanan publik serta memperkuat kapasitas pembangunan berbasis masyarakat.

Semoga Kelurahan Pasawahan dapat memberikan hasil terbaik bagi Kabupaten Bandung.

Beri Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui oleh admin
CAPTCHA Image